Maraden Panggabean

Maraden Panggabean
Maraden Panggabean Tahun 1971
Ketua Dewan Pertimbangan Agung Republik Indonesia ke-8
Masa jabatan
1983–1993
PresidenSoeharto
Sebelum
Pendahulu
Idham Chalid
Pengganti
Sudomo
Sebelum
Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Republik Indonesia ke-1
Masa jabatan
29 Maret 1978 – 19 Maret 1983
Sebelum
Pendahulu
Jabatan baru
Sebelum
Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia ke-6
Masa jabatan
28 Maret 1973 – 17 April 1978
Sebelum
Pendahulu
Soeharto
Pengganti
M. Jusuf
Sebelum
Menteri Pertahanan dan Keamanan Indonesia ke-14
Masa jabatan
9 September 1971 – 29 Maret 1978
Sebelum
Pendahulu
Soeharto
Pengganti
M. Jusuf
Sebelum
Wakil Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia ke-2
Masa jabatan
9 September 1971 – 28 Maret 1973
Sebelum
Pengganti
Sumitro
Sebelum
Panglima Komando Operasi Pemulihan Keamanan dan Ketertiban ke-2
Masa jabatan
19 November 1969 – 9 September 1971
Sebelum
Pendahulu
Soeharto
Pengganti
Soemitro
Sebelum
Kepala Staf TNI Angkatan Darat ke-8
Masa jabatan
1 Mei 1967 – 25 November 1969
Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Darat ke-3
Masa jabatan
16 Agustus 1966 – 29 Mei 1967
Informasi pribadi
Lahir
Maraden Saur Halomoan Panggabean

(1922-06-29)29 Juni 1922
Pansur Napitu, Tarutung, Keresidenan Tapanuli
Meninggal28 Mei 2000(2000-05-28) (umur 77)
Jakarta, Indonesia
Partai politikGolkar
Suami/istriMeida Saimima Matiur br. Tambunan
Hubungan
Orang tua
  • Marhusa Panggabean gelar Patuan Natoras (bapak)
  • Katharina br. Panjaitan (ibu)
PekerjaanTentara
Kabinet
Tanda tangan
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang
TNI Angkatan Darat
Masa dinas1945—1978
Pangkat
Jenderal TNI
NRP12150
SatuanInfanteri
Pertempuran/perangRevolusi Nasional Indonesia
Konfrontasi Indonesia–Malaysia
Invasi Indonesia ke Timor Timur
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Jenderal TNI (Purn.) Maraden Saur Halomoan Panggabean (29 Juni 1922 – 28 Mei 2000) adalah salah seorang tokoh militer Indonesia yang pernah menjadi Menteri Pertahanan dan Keamanan dalam Kabinet Pembangunan II serta Menteri Koordinator Politik dan Keamanan dalam Kabinet Pembangunan III. Selanjutnya pada tahun 1983—1988, Maraden menjabat Ketua Dewan Pertimbangan Agung (DPA).


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search